*_Yth Bapak Bupati, Bapak Wakil Bupati dan Bapak Sekda, ijin melaporkan pada hari ini, kamis tanggal 09 oktober 2025 sekitar pukul 13.00 wib. telah terjadi kebakaran yg menimpa rumah milik warga.
*Nama Pemilik*
_RUSMAINI
*_LOKASI KEBAKARAN_*
DESA KLAMPOKAN RT.05/RW 02 Desa KLAMPOKAN Kecamatan KLABANG Kab. Bondowoso_
*KORBAN*
_Nihil
*_KRONOLOGI KEJADIAN_*
KERUGIAN..sekitar 30 jt.diantaranx
tempat tidur..
Almari.mesin cuci.kursi
Tv ..meja rias .dan alat perabot lainx.
Kronogis
Sekitar pukul 13.00. wib. Rusmaini lg tidur bersama putranx yg umur 2 th. Setelah itu ibu Rusmaini mendengar suara ap yg terjadi karena konsleting listrik .terus ibu rusmaini keluar rumah minta tolong kpd warga sekitar.secara lngsung warga membantu disiram air.bersama perangkat desa sebagian polsek setempat. Juga pol pp.2 jam kemudian tim BPBD dtg membantu sampai kobaran api padam
| Substansi |
Bencana kebakaran di desa klampokan kec klabang |
| Waktu Kejadian |
2025-10-10 01:08:00 WIB |
| VIA |
kandamobile |
| Status |
SELESAI |